GARPUSENDOK

Menu Pintar Rumahan Hari Ini

Year: 2024

  • Aneka Resep Olahan Daging Sapi Sederhana dan Praktis, Yuk Coba Buat!

    Aneka Resep Olahan Daging Sapi Sederhana dan Praktis, Yuk Coba Buat!

    GARPUSENDOK, Jakarta – Bagi Anda yang masih memiliki sisa stok daging sapi pembagian saat Idul Adha atau Idul Kurban pada Minggu kemarin 10 Juli 2022, tak perlu khawatir. Masih ada banyak aneka resep olahan daging sapi sederhana dan praktis yang bisa Anda coba buat untuk disantap bersama keluarga di rumah. Selain menu rendang, Anda bisa membuat semur daging sapi,…

  • Cara Memasak Daging Sapi agar Empuk serta Hemat Gas

    Cara Memasak Daging Sapi agar Empuk serta Hemat Gas

    Daging merah seperti sapi, kerbau, maupun kambing biasanya jadi bahan favorit untuk diolah saat ada momen spesial seperti hari raya dan acara kumpul keluarga. Mengingat daging merah umumnya butuh waktu lama untuk jadi empuk saat dimasak, isi tabung gas Ibu pun bias cepat habis. Nah, GARPUSENDOK punya cara memasak daging sapi agar empuk dan Ibu…

  • Resep Chasio Ayam/Pork Yang Menggugah Selera

    Resep Chasio Ayam/Pork Yang Menggugah Selera

    Bahan-bahan A. Daging 1 kg fillet dada /paha ayam atau pork bag. kapsim/ bahu/ samcan B. Bumbu rendaman 6 sdm saos BBQ Lee Kum Kee 2 cm jahe..diparut 5 siung bawang putih…diparut 1 sdt bumbu ngohiang 2 sdt angkak..rendam air panas.. haluskan Secukupnya pewarna makanan merah (optional) 2 sdm minyak wijen 2 sdm angciu 4 sdm madu 1 sdm saos tiram (boleh skip) 1 sdm gula pasir…

  • Cara Membuat Siobak Babi, Makanan Populer di Singaraja Bali

    Cara Membuat Siobak Babi, Makanan Populer di Singaraja Bali

    Senin, 11 September 2023 | 19:50 WIB GARPUSENDOK – Hampir semua bagian tubuh babi dapat diolah menjadi Siobak, Siobak ini bukan hanya berbahan dasar daging babi, hampir semua bagian tubuh babi dapat diolah menjadi kuliner ini.Tak perlu jauh-jauh harus pergi ke Bali, kalian para pecinta daging Babi bisa mengolahnya sendiri di dapur kalian. Bagaimana cara…

  • 6 Resep olahan ikan tuna, enak, bikin kenyang, dan antigagal

    6 Resep olahan ikan tuna, enak, bikin kenyang, dan antigagal

    GARPUSENDOK – Ikan tuna jadi salah satu sumber makanan yang memiliki banyak kandungan sumber protein. Ikan jenis ini kerap jadi favorit banyak orang untuk makanan sehari-hari. Tuna memiliki beragam jenis nutrisi yang baik untuk kesehatan. Seperti kalori, karbohidrat, protein, lemak, natrium, hingga berbagai jenis vitamin. Kandungan dari ikan tuna bisa dimanfaatkan semua kalangan, mulai dari anak-anak…

  • Resep Tahu Bale khas Sumatera Utara

    Resep Tahu Bale khas Sumatera Utara

    05 Mar 2024, 14:34 WIB Garpusendok, Jakarta Sagu dipercaya kaya akan karbohidrat yang rendah gula. Hal inilah yang membuat sagu cocok sebagai menu diet. Banyak olahan Nusantara yang berbahan dari sagu, salah satunya adalah Tahu Bale. Sajian ini khas dari Sumatera Utara. Penasaran untuk mencobanya? Yuk, coba resep Tahu Bale dari Sapapua berikut ini Bahan: 100 gr Sagu Sapapua 20…

  • Resep Ayam Goreng Bawang Putih Gurih

    Resep Ayam Goreng Bawang Putih Gurih

    05 Mar 2024, 16:15 WIB GARPUSENDOK, Jakarta Ayam goreng bumbu ungkep mungkin sudah terasa membosankan. Jika ingin membuat ayam goreng yang berbeda tapi rasanya tetap gurih dan enak, coba buat ayam goreng bawang putih yuk! Cara membuatnya mudah dan bahan yang dibutuhkan cukup sederhana. Ini resep ayam goreng bawang putih enak dan gurih. Bahan: 1…

  • 5 Menu Diet Sehat yang Sederhana dan Lezat Beserta Resepnya

    5 Menu Diet Sehat yang Sederhana dan Lezat Beserta Resepnya

    GARPUSENDOK Minggu, 03 Maret 2024 12:00 WIB Jakarta – GARPUSENDOK sedang atau ingin memulai diet sehat? Kalau iya, sudah coba konsumsi menu diet sederhana? Menu makanan kerap kali membuat bingung orang yang sedang atau ingin diet. Pasalnya, sebagian mereka berpikir menu untuk diet sehat itu mahal. Karena itu, tak sedikit orang membatalkan niatnya untuk diet…

  • Resep Sup Daging Sapi yang Enak dengan Bumbu Sederhana

    Resep Sup Daging Sapi yang Enak dengan Bumbu Sederhana

    Rabu 28 Februari 2024 | 23:30 Garpusendok – Kehangatan dan kedekatan keluarga bisa diperoleh dengan cara sederhana. Salah satunya adalah memasak dan menyajikan makanan untuk keluarga. Sebagai ibu rumah tangga tentunya tidak ingin melewatkan momen makan bersama bukan? Masakan juga bisa menjadi kunci keluarga bahagia lho, banyak yang merasa rindu rumah karena masakannya sulit ditemukan di tempat lain….

  • Cara Membuat Pepes Tahu Jamur, Mudah, Sederhana dan Menggugah Selera

    Cara Membuat Pepes Tahu Jamur, Mudah, Sederhana dan Menggugah Selera

    Rabu 28 Februari 2024 | 23:27 GARPUSENDOK.com – Cara membuat pepes tahu jamur sangatlah mudah dan gampang untuk dikreasikan. Tak ayal jika makanan satu ini menjadi andalan para ibu rumah tangga dalam menyajikan menu masakan di rumah masing-masing. Selain itu, bahan utamanya yakni tahu telah mengandung protein, serat, karbohidrat serta lemak yang baik untuk kesehatan tubuh. Bahkan…